KATEGORI MEDIA: VIDEO ILM
Video Iklan Layanan Masyarakat (ILM) yang berjudul "TB Ku Sembuh" merupakan video tentang hal yang harus dilakukan jika terkena Penyakit Tuberkulosis (TB) agar penyakit TB bisa cepat di obati....
Video Iklan Layanan Masyarakat (ILM) tentang etika ketika batuk. Video ini menceritakan tentang batuk dan bersin yang memiliki aturan sebab ketika batuk ada jutaan kuman yang menyebar. Dalam video ini dijelaskan tentang etika batuk yang baik dan benar....
Video animasi tentang "Ruang Udara Bersih" ini menceritakan tentang dampak polusi asap dan bagaimana cara menciptakan ruang udara bersih....
Polusi asap memiliki dampak yang buruk bagi kesehatan tubuh. Dalam video ini terdapat tips menciptakan ruang udara bersih agar terhindar dari dampak polusi asap....
Video Iklan Layanan Masyarakat (ILM) berjudul "Pencegahan Dan Deteksi Dini PTM". Dalam video ini terdapat tips dan langkah-langkah melakukan pencegahan PTM dengan melakukan gaya hidup sehat....